Pulau Sibonta

Pulau Sibunta
Koordinat00°57′22″LS,100°13′49″BT
NegaraIndonesia Indonesia
Gugus kepulauanSumatra
ProvinsiSumatera Barat Sumatera Barat
KotaPadang
Luas2,66 km²[1]
Populasi-
Peta

Pulau Sibonta adalah sebuah pulau yang secara administratif masuk dalam Kecamatan Padang Barat, Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat, Indonesia.[2]

Berdasarkan hasil survei toponim tahun 2005, pulau ini bernama Sibuntar, kemudian setelah verifikasi pada tahun 2007 berganti nama menjadi Sibonta.[2]

Topografi Pulau Sibonta relatif datar, pantai berpasir putih cukup indah, ditumbuhi kelapa, aru, sago dan semak belukar.Tidak ada penghuni tetap tapi pulau ini dijadikan sebagai tempat persinggahan bagi nelayan.

Referensi

  1. ^ https://padang.go.id/sibonta
  2. ^ a b "Pulau Sibonta". Direktori Pulau-Pulau Kecil Indonesia. 

Pranala luar

  • (Indonesia) Situs web resmi Kota Padang